Assalamualaikum W. W.
Salam sejahtera bagi kita semua
Namanya Ahmed Mohammed, seorang pelajar MacArthur High School di Texas. Dia ingin masuk ke klub robotik dan membawa jam keren hasil inovasinya. Ketika ditunjukkan ke gurunya, dia malah dicurigain membuat bom.
Aneh?
Polisi datang atas laporan gurunya dan Ahmed kebingungan. Ya pantes lah, masih 14 tahun, bikin inovasi, eh malah dilaporin polisi. Setelah kesaksiannya selesai dikonfirmasi pihak kepolisian, dia dibebaskan.
Namuan hal ini menjadi viral di Twitter dengan hashtag #IStandWithAhmed
Presiden USA, Barack Obama, mengundangnya ke Gedung Putih!
Mark Zuckerberg, pendiri Facebook, juga mengundang ke Facebook.
Twitter juga mengundangnya buat magang.
Box juga ikutan.
Alhamdulillah yach, rejekimu nak Ahmed setelah ujianmu.
Hidup Mahasiswa!!
Hidup Innovator!!
Wassalamualaikum W. W.
Cukup sekian dan terima kasih
Jangan lupa bahagia
Follow
Twitter : @provfikra
Instagram :@provfikra
Salam sejahtera bagi kita semua
Ahmed |
Aneh?
Polisi datang atas laporan gurunya dan Ahmed kebingungan. Ya pantes lah, masih 14 tahun, bikin inovasi, eh malah dilaporin polisi. Setelah kesaksiannya selesai dikonfirmasi pihak kepolisian, dia dibebaskan.
Jam bikinan Ahmed :D |
Presiden USA, Barack Obama, mengundangnya ke Gedung Putih!
tweet beliau |
Mark Zuckerberg, pendiri Facebook, juga mengundang ke Facebook.
Twitter juga mengundangnya buat magang.
Box juga ikutan.
Alhamdulillah yach, rejekimu nak Ahmed setelah ujianmu.
Hidup Mahasiswa!!
Hidup Innovator!!
Wassalamualaikum W. W.
Cukup sekian dan terima kasih
Jangan lupa bahagia
Follow
Twitter : @provfikra
Instagram :
Comments
Post a Comment